Kamis, 11 Oktober 2012

Gigi KUNING bikin Gak PD????!!!!! Ini Caranya.....


Gigi Anda berwarna kuning? Pakailah lipstik berwarna berry atau merah-keunguan. Warna lipstik tersebut dapat memberikan efek gigi tampak lebih putih.

Tidak hanya lipstik, untuk membuat gigi tampak lebih putih, ada cara instan lainnya yang bisa Anda coba. Ini dia triknya seperti dikutip dari Allure.

1. Lipstik Berbasis Warna Biru
Lipstik atau lip gloss yang berbasis warna biru dapat membuat tampilan gigi lebih putih, seperti warna cherry dan berry (merah-keunguan). Selain membuat gigi semakin cerah, naungan warna tersebut menghindari gigi terlihat kotor dan bernoda.


2. Whitening Strip
Untuk perawatan di rumah Anda bisa mencoba whitening strip. Untuk hasil terbaik, dokter gigi menyarankan untuk menggunakan whitening strip enam jam setelah menggosok gigi dan keringkan gigi dengan tisu sebelum mengaplikasikannya. Whitening strip bisa didapatkan di apotek dan toko obat.



3. Ganti Pasta Gigi yang Mengandung Pemutih
Pasta gigi yang mengandung pemutih memang tidak memberikan hasil yang dramatis, tapi kandungannya bisa untuk menyingkirkan noda baru. Ada pula pasta gigi yang memberikan efek pemutih secara instan, seperti pasta gigi dari Pepsodent White Now. Gel birunya dapat membuat ilusi gigi terlihat lebih cerah.


4. Kulit Lemon
Anda juga bisa memanfaatkan kulit lemon untuk mencerahkan warna gigi. Caranya, kupas buah lemon dan pisahkan kulitnya. Gosoklah kulit lemon pada gigi secara menyeluruh selama lima menit. Kemudian sikat gigi sampai bersih dengan pasta gigi.


Ternyata untuk memiliki gigi putih berseri tidak harus repot kan? Bisa dengan cara alami diatas. Untuk anda yang ingin memiliki kulit putih berseri anda juga bisa mengunjungi tautan dibawah. Anda akan mendapatkan cara alami untuk menjadikan kulit anda putih berseri. Anda juga akan mendapatkan cara alami untuk mengatasi jerawat, flek, bekasnya, flek dan penuaan dini. Segera kunjungi tautan dibawah dan dapatkan kulit putih berseri impian anda!

Tidak ada komentar: